Home » Tips » Cara Daftar di Aplikasi Bank Neo Commerce Terbaru

Cara Daftar di Aplikasi Bank Neo Commerce Terbaru

Halo sahabat senang berbagi kali ini akan membagikan Cara Daftar di Aplikasi Bank Neo Commerce Terbaru. Sangat mudah sekali tinggal siapkan Nomor Hp Aktif dan Ktp untuk melakukan verifikasi dan membuka tabungan di Bank Neo Commerce.

Apa Itu Aplikasi Bank Neo Commerce ?

Aplikasi Neo+ ialah bank digital milik Bank Neo Commerce sebagai bank digital yang menguntungkan di Indonesia karena menawarkan bunga lebih tinggi dari rata-rata bank lainnya. Bank Neo Commerce memiliki dua keunggulan Gratis biaya transfer dan biaya admin kemanapun, tanpa kuota yang pastinya itu lebih mudah mengatur dan menghemat saat transaksi.

Bank Neo Commerce ini memiliki dua produk unggulan dengan bunga hingga 6% pertaun untuk Tabungan pada Neo Now. Kemudian deposito berjangka atau Neo Wow mempunyai bunga sampai 8% pertahunnya. Yang pastinya lebih menguntungkan dan lebih cuan dengan aplikasi bank neo commrece ini. Berikut Cara Daftar di Aplikasi Bank Neo Commerce.

Cara Daftar di Aplikasi Bank Neo Commerce Terbaru

Cara Daftar di Aplikasi Bank Neo Commerce Terbaru
  • Step pertama daftarkan nomor hp pada link pendaftaran klikdisini kemudian isi nomor hp yang aktif. Kemudian lakukan verifikasi kode OTP masukan juga kode referral : WKSA22 jika sudah klik Ambil Sekarang. Jika sudah sobat download dulu Aplikasi Bank Neonya dari Playstore dan pengguna iOS dari Appstore. Kemudian buka lalu klik login untuk masuk pada Aplikasi neo+.
syrat dan ketentuan
  • Step selanjutnya jika daftar dari Aplikasi Neo+ menyetujui syarat dan ketentuan scroll kebawah lalu klik Saya telah baca dan setuju. Lalu sobat tinggal melakukan pembukaan rekening bank. Namun sebelum membuka rekening buat dulu kata sandi mulai 8-12 karakter. Mulai dari Huruf kecil, kapital, number dan symbol kemudian jika sudah membuat bisa langsung login dan membuka rekening di BNC.
Cara Membuka Rekening Bank Neo Commerce
  • Step selanjutnya kita buka rekening bank dengan cek list saya telah membaca dan menyetujui syarat dan ketentuan dari BNC. Kemudian klik Buka sekarang untuk membuka rekening bank.
cara verifikasi ktp di aplikasi Neo +
  • Step selanjutnya sobat tinggal melakukan verifikasi KYC lalu upload ktp sobat bisa juga langsung foto tinggal siapkan ktpnya. Namun mimin saranin upload dari Galeri saja biar lebih mudah. Jika sudah sobat tinggal klik Kirim.
cara verifikasi ktp Bank Neo Commerce
  • Klik verifikasi setalah berhasil upload ktp kemudian isi juga nama Ibu Kandung, hingga tanda tangan digital. Jika sudah semuanya sobat klik saja lanjutkan seperti pada gambar berikut ini.
verifikasi wajah di aplikasi Neo+
  • Step selanjutnya lakukan verifikasi wajah pada Aplikasi Neo+ kemudian klik mulai verifikasi. Lalu arahkan sampai terverifikasi wajah untuk membuka rekening di Aplikasi bank Neo Commerce ini.
Masukan Kode Referral Neo+
  • Step selanjutnya sobat tinggal tunggu proses verifikasinya namun jika tidak memasukan kode undangan dari awal. Sobat akan menerima notif seperti pada gambar berikut agar tidak seperti ini masukan kode referral dari awal ya. Namun jika sudah pada step ini klik saja Tidak ada undangan/kode referral.
Cara verifikasi kyc dengan agen Bank neo+
  • Step selanjutnya tentukan jadwal verifikator akun anda lalu nanti akan ada agen dari Bank Neo Commerce menghubungi. Isi saja jadawal, dan nomor hpnya lalu klik konfirmasi.
cara verifikasi kyc dengan agen Bank Neo Commerce
  • Step selanjutnya tinggal tunggu proses verifikasi dan tunggu agen Aplikasi Neo Commerce menghubungi sobat. Jadi seperti itu agar lebih mudah masukan kode referral : WKSA22 saat pertama daftar dan membuka Link undangan dari mimin. Tentunya agar lebih cepat lagi memverifikasi akun Neo+ sobat.
Note :

Saat diminta Foto Selfie dengan Verifikator sobat foto dengan laki-laki berdua wajib laki-laki agar proses lancar dan berhasil. Lalu masukan kode referral : WKSA22 klik konfirmasi dan tunggu proses verifikasinya maksimal 1×24 jam.

Artikel Lainnya : Cara Mengundang Teman di Aplikasi Bank Neo

Akhir Kata

Itulah Cara Daftar di Aplikasi Bank Neo Commerce Terbaru yang pastinya lebih menguntungkan dan cuan lagi. Karena menawarkan bunga diatas rata-rata bank lainnya. Hingga 6% pertahunnya untuk Neo Now dan 8% per tahunnya untuk Neo Wow jadi buruan garap dan nimati keuntungan dan keunggulan membuka rekening pada Aplikasi Bank Neo Commerce.