Home » Android » Cara Menambah Kecepatan Internet Psiphone Pro

Cara Menambah Kecepatan Internet Psiphone Pro

Untuk menambah kecepatan internet Psiphone pro ada dua cara yang pertama adalah dengan menyaksikan iklan Video pada aplikasi. Dengan mengumpulkan Saldo Psicash yang dapat digunakan untuk mendorong kecepatan Internet Psiphone Pro sobat. Yang kedua yaitu melakukan upgrade atau memanfaatkan versi trial selama 30 hari.

Kedua cara menambah kecepatan internetnet Psiphone pro ini sudah saya coba alhasil kecepatan bener-bener work. Untuk yang ingin mencoba mempraktekan dua cara diatas berikut adalah caranya. Tentunya pastikan kamu telah mendownload aplikasi Psiphone pronya terlebih dahulu.

Cara Menambah Kecepatan Internet Psiphone Pro

Cara Menambah Kecepatan Internet Psiphone Pro
  • Step pertama download dan instal aplikasi Psiphone dari Playstore atau Appstore selanjutnya kamu buka aplikasinya. Operator yang kamu gunakan juga berpengaruh dengan kecepatan akses internet dengan menggunakan Psiphone pro ini.
Meningkatkan kecepatan pada psiphone pro
  • Kmpulkan saldo Psicash seperti yang saya tandai seperti pada gambar diatas ini tinggal klik saja (+). Kemudian kalian hentikan terlebih dahulu dengan klik hentikan karena untuk menonton iklan Video harus menggunakan data atau wifi terlebih dahulu.
  • Jika sudah kamu klik yang 35 Saldo Psicash Gratis dengan durasi video hingga 35 detikan. Untuk hasilnya dapat dilihat seperti pada gambar diatas ini sudah berhasil menambah Psicash hingga 230 Psicash. Untuk menambahkan/mendorong kecepatan Internet Psiphone pro ini membutuhkan 100 Psicash untuk 1 jam. Jadi lebih banyak Psicash akan lebih lama kecepatan kamu browsing dengan aplikasi Psiphone Pro ini.
Kecepatan pertama pada aplikasi Psiphone Pro
  • Pada gambar diatas kecepatan sebelum menambahkan Psicash dan mendorong kecepatan Psiphone pro. Selanjutnya membandingkan setelah menambahkan kecepatan 100 Psicash untuk 1 jam.
Menambahkan Kecepatan Psiphone Pro
  • Step selanjutnya untuk menambahkan kecepatan klik Tingkatkan sekarang lalu akan muncul pilihan yang dapat kita klaim. Selanjutnya pilih yang 1 jam atau lebih sesuai jumlah Saldo Psicash kalian.
Meningkatkan Kecepatan Psiphone dengan Psicash
  • Step selanjutnya kalian klik YA untuk mendapatkan penambahan kecepatan 1 jam dengan 100 Psicash. Maksimal sampai 9 Jam yaitu 900 Psicash atau kalian bisa juga membelinya tanpa menggunakan Psicash yang harus dikumpulkan terlebih dahlu.
Aplikasi Psiphone Pro cepat hingga 3MB
  • Untuk menambahkan kecepatan pastikan kamu telah menghidupkan kembali dengan klik mulai. Tentunya dapat meningkatkan kecepatan Internet seperti pada gambar diatas. Berikut adalah bukti hasil test speed Psiphone pro setelah berhasil kita naikan kecepatannya.
Speed Psiphone setelah ditingkatkan
  • Ini adalah bukti test speed yang sudah berhasil dinaikan kecepatannya dengan jumlah Ping 591ms. Kita bisa mendapatkan kecepatan Internet hingga 3.42 Mbps untuk download. Tentunya sangat berbeda dengan kecepatan sebelumnya. Jadi cara ini sudah terbukti berhasil kalian juga dapat mencobanya.

Cara Meningkatkan Kecepatan Internet Psiphone Pro dengan Memanfaatkan Versi Trial berlangganan

  • Step pertama kita mulai lagi dengan Klik Tingkatkan sekarang step ini berbeda dari step sebelumnya. Karena mimin sebelumnya telah menggunakan cara ini jadi harus menghapus email sebelumnya. Silahkan hapus email yang pernah kalian gunakan untuk mencoba versi trial Psiphone pro ini.
Psiphone Pro cara berlangganan bulanan
  • Step selanjutnya kalian langsung Klik pada langganan lalu pilih yang saya tandai langganan tak terbatas Rp139.000/bulannya. Namun sobat dapat menimatinya 7 hari gratis selama percobaan. Silahkan bisa dimanfaatkan versi trial untuk berlangganan bisa nyusul atau kalian batalkan jika tidak tertarik.
Metode pembayaran ganti dengan tagihan pada kartu sim card
  • Jika metode pembayaran seperti pada gambar dapat merubahnya menjadi. Tentu saat meminta tagihan dapat kalian arahkan ke kartu sim operator yang kalian gunakan. Tidak nagih ke kartu kredit, gopay atau metode pembayarannya lainnya.
Psiphone pro metode pembayaran dengan XL/Axis
  • Step selanjutnya kalian klik operator yang kalian gunakan misalkan saya disini adalah XL/Axis. Selanjutnya tinggal klik saja lalu sobat klik langganan seperti pada gambar dibawah ini.
cara berlangganan psiphone pro terbaru
  • Step ini harus kalian baca karena ada syarat dan ketentuan yang harus kalian pahami. Salah satunya biaya berlangganan jika kalian ingin menggunakan psiphone ini seterusnya. Namun jika tidak dapat kalian batalkan dua hari sebelum jatuh tempo sejak mengaktifkan Psiphone pro versi berlangganan ini.
  • Jadi silahkan perhatikan jangan sampe kalian lupa dan malah meminta tagihan ke nomor yang kalian daftarkan. Jika sudah setuju silahkan kalian klik Langganan untuk menambah kecepatan Internet Psiphone pro kalian.
Aplikasi Psiphone Pro
  • Step selanjutnya pilih saja lain lalu klik OKE kamu berhasil berlangganan namun masih versi trial. Jadi untguk berlangganan sepenuhnya harus membayar Rp139.000/bulannya. Namun gratis selama 7 hari masa trial jadi silahkan diperhatikan dan jangan sampe gagal paham.
Cara Meningkatkan kecepatan Aplikasi Psiphone pro
  • Untuk pertama kali menggunakan Aplikasi Psiphone Pro ini saya lupa lagi berapa hari masa trial setelah upgrade, kalau gak salah 30 hari kerja dengan biaya langanan Rp129.000/bulan.
  • Namun ini yang kedua dan hanya mendapatkan 7 hari trial dimana 2 hari terakhir harus segera dibatalkan agar tidak meminta tagihan. OK untuk kalian yang ingin mencoba silahkan bisa mengikuti step yang sudah saya praktekan.
aplikasi psiphone pro kecepatan tanpa batas
  • Kecepatan dipengauruhi dari banyaknya Ping dan server yang kalian pilih saat mengaktifkan Psiphone pro ini. Jadi silahkan pilih server terbaik untuk mendapatkan kecepatan internet yang lebih lagi.

Artikel Lainnya : 15 Aplikasi Internet Gratis Terbaik Untuk Android

Akhir Kata

Itulah Cara Menambah Kecepatan Internet Psiphone Pro. Ada dua cara yang dapat kalian lakukan untuk meningkatkan kecepatan internet. Yang tentunya gratis namun jika ingin berlanganan seterusnya harus berbayar juga. Ok semoga bermanfaat ya nantikan artikel dari saya selanjutnya jangan lupa subcribe situs senang berbagi. Terima kasih.