Grab : Cara Menggunakan Aplikasi Grab di Smartphone Android

Halo Guys, kali ini mimin akan membagikan cara menggunakan Aplikasi Grab di Smartphone Android. Tentunya untuk membantu kalian yang baru pertama kali menggunakan aplikasi yang di tawarkan oleh Grab Holdings ini.

Aplikasi Grab di smartphone Android sudah di pasang lebih dari 50 juta pengguna yang tentunya menimati fitur di Aplikasi Grab ini. Aplikasi ini sangat efektif untuk anda yang membutuhkan transportasi perjalanan yang aman dan juga handal.

Tentunya ada aplikasi Grab yang dapat membantu anda untuk melayani setiap perjalanan yang dapat di jangkau dari manapun dalam hitungan menit. Yang tentunya teknologi informasi dan komunikasi suah sejauh itu yang mampu menjawab kebutuhan setiap penggunannya.

Selain kendaraan roda dua motor tranportasi untuk taksi dan juga mobil pribadi yang dapat anda manfaatkan untuk kenyamanan dan ke amanan anda di perjalanan. Tentunya Aplikasi Grab ini sudah di gunakan di Asia tenggara seperti Malaysia, Singapura, Indonesia, Thailand, Vietnam dsb.

Cara Mudah Menggunakan Aplikasi Grab di Smartphone Android

Aplikasi Grab di Smartphone Android
Sumber Gambar : www.grab.com
  • Step pertama masuk disitus resminya klik disini lalu lakukan pendaftaran terlebih dahulu dengan klik lanjutkan dengan akun Faceboo atau Google anda. Saya menyarankan anda bisa menggunakan akun Google untuk masuk untuk mempermudah pendaftaran pastinya.
cara daftar di aplikasi grab
  • Step berikutnya tinggal klik salah satu misal dengan akun google seperti pada gambar diatas lalu tinggal isi form pendaftarannya. Untuk form pendaftaran isi dengan identitas asli anda agar mempermudah pendaftaran di aplikasi Grab ini.
cara mengisi formulir pendaftaran di aplikasi grab
  • Ok step berikutnya tinggal mengisi mulai dari nomor hp dengan kode negara Indonesia +628 lalu isi nomor hp anda yang aktif. Setelah itu isi Nama lengkap dan email biasanya akan ter isi secara otomatis untuk kode referral biarkan saja dengan kode “grabundangkamu”.
cara verifikasi nomor hp di aplikasi grab
  • Step berikutnya lakukan verifikasi nomor hp yang dikirim ke nomor yang telah anda isi tadi pada saat pendaftaran di step sebelumnya. Jika sudah maka lihat sms yang masuk yang dikirim ke nomor handphone anda jika sudah anda tinggal isi form verifikasi.
berhasil daftar di aplikasi grab
  • Step berikutnya Instal Aplikasi Grab di Playstore klik disini, jika sudah berhasil di instal bisa langsung klik Buka Aplikasi Grab. Selanjutnya langsung lakukan login dengan menggunakan Akun Google yang telah anda daftarkan tadi.

Cara Mudah Menggunakan Aplikasi Grab di Android

cara masuk di aplikasi grab
  • Untuk menggunakan Aplikasi Grab step pertama hampir sama dengan step pertama dengan login menggunakan akun Facebook atau Google anda. Jika sudah tinggal klik di akun yang anda gunakan misal dengan akun google anda.
kode referral aplikasi grab
  • Step berikutnya isi kode referral dengan kode “GRABUNDANGKAMU” selanjutnya kalian klik dapatkan diskon saya. Tentunya kode ini sangat menguntungkan untuk anda yang ingin mendapatkan bonus diskon pertama anda di aplikasi grab ini.
cara masuk di aplikasi grab
  • Step berikutnya kalian lakukan pengecekan apakah nomor anda sudah benar jika sudah benar tinggal klik Berikutnya seperti pada gambar diatas ini. Step berikutnya isi kembali nama anda dan juga email anda yang telah di daftarkan tadi.
cara masuk di aplikasi grab
  • Ok step berikutnya lakukan verifikasi nomor hp anda untuk yang terakhir kalinya dan isi nama lengkap anda dan juga email anda. Jika sudah maka dapat di lihat seperti pada gambar diatas jika ingin mengetahui promo grab tinggal cek list aja lalu klik berikutnya.
aplikasi grab andrioid
  • Ok inilah hasilnya kalian tinggal menggunakan aplikasi Grab di Smartphone android mulai dari transportasi, pengantaran, makanan dan juga pengisian pulsa. Tentunya dapat menggunakan aplikasi Grab android ini.
  • Selanjutnya masuk di Pembayaran terlebih dahulu dan kemudian aktifkan fitur pembayaran OVO dengan verifikasi dengan nomor hp anda. Jika sudah maka anda tinggal melakukan pengisian saldo dari ATM dan Internet Banking, Minimarket, kartu debit dsb.

Artikel Lainnya : 20 Situs Penyedia Blog Terbaik Hingga Tahun 2020

Akhir Kata

Itulah Cara Menggunakan Aplikasi Grab di Smartphone Android, untuk anda yang sedang mencari informasi tentang cara menggunakan aplikasi grab bisa menggunakan cara diatas. Semoga dapat membantu anda semuanya terima kasih semoga bermanfaat.

Tinggalkan komentar