Home » Tutorial Blogger » Cara Verifikasi Rekening Bank Google Adsense dari Hp Android

Cara Verifikasi Rekening Bank Google Adsense dari Hp Android

Pada umumnya Verifikasi Rekening Bank Google Adsense dapat dilakukan dari mana saja baik perangkat desktop atau smartphone sekalipun. Namun pada kesempatan kali ini mimin ingin membuat Cara Verifikasi Rekening Bank Google Adsense dari Hp Android.

Tentunya Verifikasi Rekening Bank Google Adsense dari Hp Android ini akan memudahkan temen-temen dalam melakukan verifikasi pembayaran google adsense. Tidak harus menggunakan perangkat seperti laptop dan perangkat desktop lainnya cukup langsung dari ponsel pintar sobat.

Untuk Cara Verifikasi Rekening Bank Google Adsense ini dapat temen-temen lakukan dengan bermodalan hp android dan juga akun google adsense. Tentunya itu sangat mudah sekali untuk kita praktekan berikut adalah caranya silahkan dapat dicoba.

Inilah Cara Verifikasi Rekening Bank Google Adsense dari Hp Android

Cara Verifikasi Rekening Bank Google Adsense dari Hp Android
  • Step pertama silahkan kalian buka halaman google adsense kemudian masuk menggunakan akun yang telah terdaftar sebelumnya. Tentunya disini mimin anggap telah menyelesaikan verifikasi pertama kalian dengan verifikasi PIN Google Adsense.
Verifikasi Rekening Bank Google Adsense
  • Step selanjutnya temen-temen silahkan akan dibawa langsung kehalaman utama situs Google Adsense seperti pada gambar diatas ini. Selanjutnya klik yang telah mimin lingkari seperti pada gambar diatas ini dari Hp Android kalian.
verifikasi pembayaran google adsense
  • Step selanjutnya temen-temen klik pembayaran seperti pada gambar diatas untuk melakukan verifikasi sama seperti dari laptop dsb. Silahkan klik yang telah mimin tandai seperti pada gambar untuk melakukan verifikasi rekening google adsense dari hp android.
verifikasi rekening bank google adsense
  • Step selanjutnya jika tidak nampil notif seperti pada gambar diatas ini kalian klik dipojok kanan atas kemudian cek list untuk versi desktopnya. Maka akan muncul verifikasi pembayaran kamu seperti pada gambar diatas lalu tinggal klik verifikasikan sekarang.
verifikasi pembayaran google adsense
  • Step berikutnya temen-temen pilih nominalnya seperti yang ada pada rekening temen-temen silahkan cek melalui ATM, Internet Banking, Mbangking. Tentunya nominal ini harus sama seperti yang temen-temen pilih pada verifikasi setoran dari google lalu klik verifikasi.
Verifikasi Rekening Bank Google Adsense Berhasil
  • Step melakukan verifikasi rekening bank google adsense dari Hp Android telah selesai silahkan temen-temen tinggal mengecek email masuknya. Untuk hasilnya dapat dilihat seperti pada gambar email dibawah ini tentunya telah berhasil diverifikasi.
Cara Verifikasi Rekening Bank Google Adsense dari Hp Android
  • Itulah cara verifikasi nomor rekening bank google adsense kalian menggunakan Hp Android begitu mudah bukan yang belum verif buruan coba guys mudah ini kok. OK Terima kasih semoga bermanfaat artikelnya jangan lupa share ya artikelnya terima kasih.
Artikel Lainnya : Pengalaman Membeli Barang Kredit dari Akulaku dan Kredivo

Akhir Kata

Itulah Cara Verifikasi Rekening Bank Google Adsense dari Hp Android kamu tentunya sangat simple sekali dan dapat dilakukan disemua hp android. Untuk itu silahkan dapat dipraktekan karena sama saja baik dari perangkat desktop ataupun dari smartphone sekalipun. Ok Terima Kasih