Home » Tips » 3 Tips Mengatasi Jenuh dengan hal sederhana

3 Tips Mengatasi Jenuh dengan hal sederhana

Mungkin diantara temen-temen pernah mengalami yang namanya Jenuh nah mimin mau berbagi mengatasi jenuh dengan hal sederhana. Mungkin kalian seorang kariawan atau seorang wirausahawan atau yang baru lulus menyelesakan studinya. Tentu rasa jenuh ini pasti dapat terjadi pada siapa saja yang mesti dicoba bisa menggunakan hal sederhana ini.

Untuk mengatasi jenuh dengan hal sederhana ini sebaiknya sering dilakukan karena selain dapat membalikan mood dan juga ramah dikantong. Ya dengan hal sederhana ini kalian tidak perlu menghabiskan uang banyak-banyak namun hal ini cukup mengembalikan mood kalian. Lalu apa saja hal sederhana tersebut.

Hal sederhana yang mungkin sering dilakukan oleh banyak orang termasuk saya sediri seperti jalan-jalan. Selain itu maen game tidak mimin anjurkan karena justru akan merusak mood kalian. Selain itu nonton youtube juga disarankan hal sederhana yang dapat membalikan mood kamu dsb. Nah berikut adalah hal sederhana yang dapat mengatasi jenuh kamu baik dikantor, sekolah, kampus atau rumah anda.

Mengatasi Jenuh dengan hal sederhana

mengatasi jenuh dengan hal sederhana
Sumber Gambar Shoot phone camera by mzaka

1.Jalan-jalan ketempat Sejuk

Hal sederhana jika temen-temen memiliki banyak waktu luang tidak ada salahnya jalan-jalan ketempat sejuk dikota/kampung kalian. Carilah tempat yang jarang dilalui kendaraan seperti pada gambar diatas ini.

Mimin sengaja menyempatkan waktu jalan-jalan ketempat yang jarang dilalui kendaraan. Tentu ini sangat sederhana dan bisa mengatasi jenuh kalian cobalah hal sederhana ini dilakukan setidaknya seminggu sekali juga cukup.

2. Cari Tempat Keren dikota kamu

kota majalengka
Sumber Gambar : instagram.com/infomjlk

Selain jalan-jalan ketempat yang sejuk kalian juga dapat mencari dan mengunjungi tempat bagus dan keren dikota kamu. Seperti dikota mimin ada bundaran Manjul, yang sudah diganti dengan bola dunia yang mirip Universal Studio, keren bukan. Untuk yang jenuh cara mengatasi bisa dengan dateng dan maen untuk menghilangkan jenuh kamu dengan hal sederhana ini.

3. Jalan-jalan ditempat yang Unik

hal sederhana menghilangkan jenuh
Sumber Gambar : instagram.com/infomjlk

Jalan-jalan ditempat yang unik juga mimin pikir dapat menghilangkan jenuh kamu dengan hal sesederhana ini. Ada tempat unik ditempat kamu kalau ditempat mimin mirip ya kaya yang di Jogja. Ya Kadipaten rasa Maliboro.

Jika berkunjung ketempat mimin tepatnya kota majalengka. semua orang berpikir ini jalan Maliboro Yogyakarta. Lokasi ini berada diKadipaten, tepatnya disepanjang Jalan pasar Kadipaten, Kabupaten Majaleng. Tentu dengan jalan-jalan ditempat unik ditempat kamu tentu dapat menghilangkan rasa jenuh kamu dengan hal yang sederhana.

Artikel Lainnya : Cara Minum Air Putih yang Benar dan Sesuai Anjuran Kesehatan

Akhir Kata

Itulah 3 Tips mengatasi jenuh dengan hal sederhana, untuk itu silahkan buat kamu yang sedang jenuh bisa mencoba hal sederhana tersebut. Mungkin masih banyak cara sederhana lain yang mungkin setiap orang berbeda-beda jadi silahkan bisa coba. Ok Terima kasih semoga bermanfaat